Master of Accountancy
Browse by
Recent Submissions
-
Tren Perkembangan Penelitian Kualitatif Tentang Korupsi Di Jurnal Bidang Ekonomi Yang Terindex Di Data Base Sinta (Sciences And Technology Index) Pada Tahun 2010-2019
(Universitas Islam Indonesia, 2021)Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis tren perkembangan penelitian kualitatif tentang korupsi di jurnal bidang ekonomi yang terindex di data base sinta (sciences and technology index) pada tahun 2010-2019. Kegiatan ... -
Kepatuhan Wajib Pajak Daerah Atas Pajak Restoran
(UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA, 2023-03)Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh beberapa variabel potensial seperti pelayanan fiskus, religiusitas, kebijakan tarif pajak, keadilan retributif, dan keadilan distributif terhadap kepatuhan wajib pajak ... -
Determinan Kecurangan Laporan Keuangan Berbasis Fraud Hexagon Theory Dan Implikasinya Terhadap Nilai Perusahaan
(UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA, 2023-04)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor penyebab kecurangan laporan keuangan serta menguji pengaruh kecurangan laporan keuangan terhadap nilai perusahaan. Pemilihan sampel menggunakan purposive sampling ... -
Pengaruh Laba, Nilai Buku Dan Csr Terhadap Harga Saham Perusahaan Terdaftar Pada Jakarta Islamic Index 70 (Jii70) Tahun 2019-2021
(UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA, 2023-02) -
Analisis Pengaruh Psychological Cost, Love Of Money, Religiusitas, Kecerdasan Emosional Dan Kecerdasan Spiritual Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi
(UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA, 2023)Rasio pajak yang rendah merupakan permasalahan yang umum dihadapi negara berkembang. Rasio pajak yang rendah mengindikasikan rendahnya wajib pajak dalam memenuhi kewajiban self assessment-nya yang berdampak terhadap rendahnya ... -
Analisis Financial Target, Financial Stability, Dan Ineffective Monitoring Yang Memengaruhi Kecurangan Pelaporan Keuangan (Studi Pada Perusahaan Farmasi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia)
(UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA, 2023-02)Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh financial target, financial stabiliy, dan ineffective monitoring terhadap kecurangan pelaporan keuangan. Sampel yang digunakan berupa perusahaan farmasi yang terdaftar ... -
Pengaruh Internal Control, Good Public Governance, Budaya Organisasi, Tekanan Target, Kompensasi Dan Arogansi Terhadap Pencegahan Fraud Pada Penggunaan Dana Desa
(UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA, 2023-03-03)Penelitian ini dilakukan karena adanya beberapa penyelewengan dana desa di beberapa desa di wilayah Indonesia. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kuantitatif yang bertujuan untuk menguji Teori Institusional ... -
Persepsi Akademisi Terhadap Peran Dan Kualifikasi Dewan Pengawas Syariah
(UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA, 2023-02) -
Perilaku Fraud Dalam Proses Perencanaan Dan Penganggaran
(UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA, 2022)Penelitian ini bertujuan melihat faktor-faktor yang memengaruhi perilaku fraud dalam proses perencanaan dan penganggaran berdasarkan fraud pentagon theory dan theory of planned behavior (TPB). Masing-masing faktor diwakili ... -
Determinan Faktor Yang Memengaruhi Kepatuhan Pelaku E-Commerce Terhadap Ketentuan Perpajakan
(UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA, 2023-01-31)Kegiatan bisnis E-Commerce mendatangkan keuntungan yang tidak terlepas dari pengenaan pajak penghasilan penjual. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui faktor-faktor yang memengaruhi Kepatuhan Wajib Pajak pelaku ... -
Analisis Pengaruh Profitabilitas, Ukuran Perusahaan, Pertumbuhan Perusahaan, Leverage, Audit Lag, Audit Tenure, Debt Default, Financial Distress Dan Opinion Shopping Terhadap Opini Audit Going Concern (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia)
(UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA, 2022-10-24)Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis hubungan antara profitabilitas, ukuran perusahaan, pertumbuhan perusahaan, leverage, audit lag, audit tenure, debt default, financial distress dan opinion shopping ... -
Faktor-Faktor Yang Berpengaruh Terhadap Niat Fraud Di Perusahaan Transportasi Daring
(UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA, 2022-12-12)Penelitian ini bertujuan melihat faktor-faktor yang berpengaruh terhadap niat fraud di perusahaan transportasi daring berdasarkan teori fraud triangle dan theory of planned behavior dengan menggunakan persepsi dari ... -
Analisis Efisiensi Badan Amil Zakat (Baz) Dan Lembaga Amil Zakat (Laz) Di Indonesia Dengan Metode Data Envelopment Analysis (Dea)
(UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA, 2022-11-07)Studi ini bertujuan menganalisis efisiensi pada Badan Amil Zakat (BAZ) dan Lembaga Amil Zakat (LAZ) di Indonesia pada tahun 2016-2020. Efisiensi sendiri merupakan hal penting yang dilakukan untuk mengukur seberapa ... -
Pengaruh Karakteristik Auditor Terhadap Dugaan Terjadinya Kecurangan Laporan Keuangan Serta Dampaknya Pada Penilaian Risiko Kecurangan Laporan Keuangan Dan Modifikasi Program Audit
(UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA, 2022-08-09)Kecurangan atau fraud disini termasuk dalam tindakan kejahatan yang disengaja, bahkan kita sendiri sering mendengar atau bahkan melihat berita mengenai kecurangan misalnya penyalahgunaan kekuasaan, pencucian uang dan ... -
Pengaruh Remunerasi Dewan Direksi, Dewan Komisaris Dan Dewan Pengawas Syariah Terhadap Kinerja Keuangan Pada Bank Umum Syariah Di Indonesia
(UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA, 2022-10-17)Penelitian ini dilakukan untuk mempelajari hubungan antara remunerasi dewan direksi, dewan komisaris dan Dewan Pengawas Syariah terhadap kinerja keuangan pada Bank Umum Syariah di Indonesia. Berdasarkan teori agensi, ... -
Faktor - Faktor Yang Memengaruhi Generasi Milenial Dalam Menggunakan Aplikasi Bsi Mobile Di Kota Yogyakarta
(UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA, 2022-11-07)Tujuan dalam penelitian ini untuk menganalisis faktor-faktor apa saja yang mempengaruhi kepuasan nasabah dalam menggunakan layanan aplikasi BSI mobile di kalangan generasi milenial. Sampel yang digunakan dalam penelitian ... -
Pengaruh Penerapan Good Corporate Governance Terhadap Kinerja Keuangan Di Bank Syariah Asia Tenggara
(UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA, 2022-11-04)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penerapan syariah dan corporate governance terhadap kinerja bank syariah di Asia Tenggara. Penelitian ini menggunakan kumpulan data yang dikumpulkan secara manual pada ... -
Pengaruh Transparansi, Tingkat Margin, Dan Kepatuhan Syariah Terhadap Keputusan Nasabah Menggunakan Pembiayaan Murabahah Di Bmt Bina Ihsanul Fikri (Bif) Cabang Parangtritis Dengan Religiusitas Sebagai Variabel Moderasi
(UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA, 2022-08-29)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh transparansi, tingkat margin, dan kepatuhan syariah terhadap keputusan nasabah menggunakan pembiayaan murabahah di BMT BIF Parangtritis dengan religiusitas sebagai ... -
Analisa Pola – Pola Sosialisasi Pencegahan Modus Social Engineering Oleh Bank Melalui Media Website Dan Media Sosial Twitter
(UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA, 2022-09-16)Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi pola – pola strategi sosialisasi pencegahan penipuan social engineering melalui media website dan media sosial twitter yang diberikan oleh enam bank besar di Indonesia. ... -
Hubungan Keragaman Gender Dan Praktik Penghindaran Pajak (Studi Kasus Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Asia Tenggara Periode 2015-2020)
(UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA, 2022-10-25)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan keragaman gender dan praktik penghindaran pajak, di beberapa negara Asia Tenggara, yang dimediasi oleh keberlanjutan perusahaan. Analisa regresi panel digunakan untuk ...