Show simple item record

dc.contributor.advisorMochamad Nasito,Drs.,M.M
dc.contributor.authorMuhammad Fakhry Amrullah, 13311528
dc.date.accessioned2018-07-24T21:10:48Z
dc.date.available2018-07-24T21:10:48Z
dc.date.issued2018-05-09
dc.identifier.urihttps://dspace.uii.ac.id/handle/123456789/9459
dc.description.abstractPenelitian ini mengambil judul “Evaluasi Kualitas Pelayanan Maskapai Nam Air dengan Metode Serqual dan Importance-Performance Analisys”. Tujuan dalam penelitian ini adalah mengetahui kebutuhan (importance) Maskapai Nam Air di International Air Port Adi Soecipto Yogyakarta dengan metode Serqual, mengetahui penilaian (performance) Maskapai Nam Air di International Air Port Adi Soecipto Yogyakarta dengan metode Serqual DAN mengetahui kesesuaian antara Importance-Performance Maskapai Nam Air di International Air Port Adi Soecipto Yogyakarta dengan metode Importance-Performance Analisys Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh konsumen Maskapai Nam Air di International Air Port Adi Soecipto Yogyakarta. Sampel yang diambil dalam penelitian ini adalah sebagian pelanggan yang mewakili seluruh Maskapai Nam Air di International Air Port Adi Soecipto Yogyakarta. Analisis data dalam penelitian ini menggunakan metode SERVQUAL dan diagram kartesius. Hasil penelitian ini adalah Tingkat kebutuhan pelanggan terhadap kualitas pelayanan pada Maskapai Nam Air di International Air Port Adi Soecipto Yogyakarta adalah sebesar 2,83. Nilai tersebut dapat disimpulkan bahwa harapan konsumen terhadap kualitas pelayanan Maskapai Nam Air di International Air Port Adi Soecipto Yogyakarta dalam kondisi baikTingkat kinerja kualitas pelayanan pada Maskapai Nam Air di International Air Port Adi Soecipto Yogyakarta adalah sebesar 2,93. Nilai tersebut dapat disimpulkan bahwa persepsi konsumen terhadap kualitas pelayanan Maskapai Nam Air di International Air Port Adi Soecipto Yogyakarta dalam kondisi baik.Tingkat kesesuaian antara Importance-Performance kualitas pelayanan Maskapai Nam Air di International Air Port Adi Soecipto Yogyakarta dengan metode Importance-Performance Analisys adalah sebesar 103,39%. Nilai tersebut dapat disimpulkan bahwa tingkat kepuasan konsumen >100% yang berarti kualitas pelayanan sudah memenuhi harapan konsumenen_US
dc.publisherUniversitas Islam Indonesiaen_US
dc.subjectKualitas Layananen_US
dc.subjectServqual dan metode Importance-Performance Analisysen_US
dc.titleANALISIS KUALITAS PELAYANAN HOTEL LAA ROYBA DI PEKALONGANen_US
dc.typeUndergraduate Thesisen_US


Files in this item

Thumbnail
Thumbnail

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record