Show simple item record

dc.contributor.advisorKatiya Nahda, S.E., M.Sc.
dc.contributor.authorAzaria Lionara Rahmadana
dc.date.accessioned2021-07-08T04:47:46Z
dc.date.available2021-07-08T04:47:46Z
dc.date.issued2021-01-11
dc.identifier.urihttps://dspace.uii.ac.id/handle/123456789/30278
dc.description.abstractPenelitian ini bertujuan menguji pengaruh diversifikasi usaha terhadap tingkat leverage pada perusahaan industri manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2014-2018. Pengukuran diversifikasi pada penelitian ini menggunakan indeks herfindahl. Variabel dependen pada penelitian ini yaitu leverage diukur dengan Debt to Equity Ratio (DER). Sedangkan variabel moderasi diproxikan dengan kepemilikan institusional dan rasio dewan komisaris independen. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh perusahaan industri manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia yang melakukan strategi diversifikasi usaha dan memiliki laporan pengungkapan segmen secara lengkap selama periode 2014-2018. Teknik pengambilan sampel menggunakan metode purposive sampling dan memperoleh sampel penelitian sebanyak 43 perusahaan. Metode analisis data pada penelitian ini menggunakan analisis regresi linear berganda dan moderated regression analysis dengan SPSS. Hasil penelitian menunjukkan diversifikasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap tingkat leverage perusahaan. Sedangkan kepemilikan institusional ditemukan tidak mampu memoderasi hubungan antara strategi diversifikasi dengan tingkat leverage. Namun, rasio dewan komisaris independen dapat memperkuat pengaruh strategi diversifikasi terhadap tingkat leverage perusahaanen_US
dc.publisherUniversitas Islam Indonesiaen_US
dc.subjectDiversifikasien_US
dc.subjectLeverageen_US
dc.subjectTata Kelola Perusahaanen_US
dc.titlePengaruh Diversifikasi Usaha Terhadap Tingkat Leverage Dengan Tata Kelola Perusahaan Sebagai Variabel Moderasen_US
dc.Identifier.NIM16311071


Files in this item

Thumbnail

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record