Show simple item record

dc.contributor.authorNUZUL, 05912016
dc.date.accessioned2018-07-20T13:58:27Z
dc.date.available2018-07-20T13:58:27Z
dc.date.issued2008-01-05
dc.identifier.urihttps://dspace.uii.ac.id/handle/123456789/9159
dc.description.abstractJual beli adalah suatu persetujuan dengan mana pihak yang satu mengkatkan dirinya untuk menyerahkan suatu kebendaan dan pihak yang lain untuk membayar harga yang telah diperjanjikan (pasal 1457 KUHPerdata). Adapun yang merupakan dasar hukum substantif eksistensi membayar konsumen adalah perjanjian diantara para pihak berdasarkan "asas kebebasan berkontrak" yaitu perjanjian antara pihak perusahaan fmansial sebagai kreditur dm pihak konsumen sebagai debitur. Sejauh yang tidak bertentangan dengan prinsip-prinsip hukum yang berlaku, maka perjanjian seperti itu sah dan mengikat secara penuh. Hal ini dilandasi pada ketentuan dalam pasal 1338 ayat (I) KUHPerdata yang menyatakan bahwa suatu perjanjian yang dibuat secara sah berlaku sebagai undang-undang bagi yang membuatnya. Permasalahannya apakah dengan berpijak pada asas kebebasan berkontrak itu telah dapat memenuhi rasa keadilan, kepatutan, ketertiban umum, iktikad baik clan norma-norma yang berlaku dalam masyarakat. Tesis ini membahas masalah tersebut dengan menggunakan metode penelitian normatif, kemudian dianalisa dengan teori-teori hukum, asas hukum dan penafsiran hukum. Tujuan penelitian ini dimaksudkan untuk mengetahui tentang pelaksanaan asas-asas kebebasan berkontrak itu dalam kegiatan jual beli sepeda motor melalui lembaga pembiayaan. Dari hasil penelitian dan pengamatan penulis dapat disimpulkan bahwa dalam pelaksanaan perjanjian pembiayaan antara konsumen (debitur) dengan penjual (kreditur) masih terdapat adanya tindakan semena-mena dari salah satu pihak terhadap syarat-syarat dari perjanjian itu, terutama apabila terjadi permasalahan dalam pelaksanaan dari isi perjanjian itu. Untuk mengurangd menghindari terjadi hal-ha1 yang semacam itu maka dalam pembuatan perjanjian itu perlu adanya kata sepakat dan adanya keseimbangan diatara para pihak pelaku perjanj ian.en_US
dc.publisherUniversitas Islam Indonesiaen_US
dc.titlePERLINDUNGAN KONSUMEN PEMBELI DALAM PERJANJIAN JUAL BELl SEPEDA MOTOR MELALUI LEMBAGA PEMBIAYAANen_US
dc.typeThesisen_US


Files in this item

Thumbnail

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record