Show simple item record

dc.contributor.advisorGanjar Fadillah, S.Si., M.Si.
dc.contributor.authorRIZKI ADELLA ROFIFAH
dc.date.accessioned2021-11-24T05:33:54Z
dc.date.available2021-11-24T05:33:54Z
dc.date.issued2021-04-07
dc.identifier.urihttps://dspace.uii.ac.id/handle/123456789/34633
dc.description.abstractTelah dilakukan penelitian pemisahan senyawa aktif pada tanaman tin yang dilakukan dengan metode maserasi menggunakan etanol teknis sebagai pelarut. Hasil uji kualitatif ekstrak dan filtrat menandakan bahwa tanaman tin mengandung senyawa alkaloid, flavanoid, saponin, dan tanin dengan adanya hasil positif yang terjadi pada setiap pengujian. Hasil uji konfirmasi IR terdapat serapan bilangan gelombang 3438,60cm menunjukkan serapan gugus fungsi alkohol (-OH), bilangan gelombang 1633,77cm -1 menunjukkan serapan gugus fungsi alkena (C=C), bilangan gelombang 2922,90cm -1 menunjukkan serapan gugus fungsi alkana (C-H) dengan, dan bilangan gelombang 1058,39cm -1 dan 1427,55cm -1 menunjukkan serapan gugus fungsi C-O. Filtrate dan residu yang diperoleh juga dilakukan pengujian antimikroba menggunakan metode difusi dengan konsentrasi 100% terhadap bakteri E.coli adanya zona bening di sekitar cakram menunjukkan adanya aktivitas bakteri yang menunjukkan diameter zona hambat sebesar 10,1 mm. Hasil dari uji aktivitas anitioksidan dengan metode DPPH menunjukkan bahwa senyawa antioksidan diperoleh hasil linear dengan R -1 dan 1244,16cm -1 sebesar 0,9556 yaitu pada orde 1 yaitu plot antara waktu dengan Ln aktivitas antioksidan mendekati R 2 sebesar 0,95 – 0,97. Hasil ini menunjukkan bahwa ekstrak daun tin mengandung antioksidan yang berpotensi untuk dikembangkan lebih lanjut.en_US
dc.publisherUniversitas Islam Indonesiaen_US
dc.subjectTanaman tinen_US
dc.subjectDPPHen_US
dc.subjectDifusien_US
dc.subjectFourier Transmition Infra Reden_US
dc.titleUji Aktivitas Antioksidan Ekstrak Daun Tin (Ficus Carica L) Dengan 1,1-Difenil-2- Pikrilhidrazil (Dpph) Menggunakan Spektrofotometer Uv-Visen_US
dc.Identifier.NIM18231037


Files in this item

Thumbnail

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record