Show simple item record

dc.contributor.advisorSus Budiharto, S.Psi., M.Psi., Psi.
dc.contributor.authorPrasetiyo, Ridho Dwi, 10320078
dc.date.accessioned2018-05-26T15:54:51Z
dc.date.available2018-05-26T15:54:51Z
dc.date.issued2014-12-12
dc.identifier.urihttp://hdl.handle.net/123456789/7619
dc.description.abstractPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara intensitas dzikir dengan kecemasan menghadapi pertandingan pada pemain bola basket. Responden dalam penelitian ini adalah pemain bola basket Fakultas Psikologi dan Ilmu Sosial Budaya. Responden dengan karakteristik usia 17 tahun sampai 23 tahun, berjumlah 53 orang. Data dikumpulkan dengan menggunakan skala state anxiety dari teori Spielberger (Cox,2012) dan skala intensitas dzikir dari teori Ash-Shiddiqie (Bukhori,2005). Data yang telah dikumpulkan kemudian diproses menggunakan analisis correlations spearman. Hasil yang diperoleh r = -0,552 dan p = 0,000. Hasil penelitian ini signifikan p < 0.05. Hipotesis diterima sehingga disimpulkan bahwa ada hubungan negatif antara intensitas dzikir dengan kecemasan menghadapi pertandingan pada pemain bola basket Fakultas Psikologi dan Ilmu Sosial Budaya Universitas Islam Indonesia.id
dc.publisherUniversitas Islam Indonesiaid
dc.subjectintensitas dzikirid
dc.subjectkecemasan menghadapi pertandinganid
dc.subjectstate anxietyen_US
dc.titleHubungan antara Intensitas Dzikir dan Kecemasan Menghadapi Pertandingan pada Pemain Bola Basket Fakultas Psikologi dan Ilmu Sosial Budaya Universitas Islam Indonesiaid
dc.typeUndergraduate Thesisen_US


Files in this item

Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record