Show simple item record

dc.contributor.advisorIr. Faisal Arif Nurgesang, S.T., M.Sc. IPP
dc.contributor.authorMELLIGA RESYAFA AKBAR
dc.date.accessioned2023-01-30T03:15:05Z
dc.date.available2023-01-30T03:15:05Z
dc.date.issued2022-12-22
dc.identifier.urihttps://dspace.uii.ac.id/handle/123456789/42067
dc.description.abstractPembuatan helm sepeda pada umumnya menggunakan cetakan berbahan alumunium yang relatif mahal dan sulit didapat. Helm tersebut diproduksi menggunakan metode injection mold yaitu dengan menginjeksi termoplastik ke dalam cetakan tertutup yang terdiri dari core dan cavity. Inovasi pada perancangan kali ini adalah membuat helm sepeda lipat dengan bahan serat karbon menggunakan cetakan yang terbuat dari 3D print. Cetakan dibuat menggunakan mesin 3D print dengan filamen Polylactic Acid (PLA). Penelitian ini bertujuan untuk membuat cetakan helm sepeda lipat dengan memanfaatkan teknologi 3D print yang dapat digunakan untuk memproduksi secara berulang dan membuat helm sepeda lipat menggunakan cetakan 3D print. Helm sepeda lipat dibuat dengan bahan karbon fiber dengan metode vacuum infusion. Berdasarkan perancangan yang telah dilakukan, telah berhasil dibuat sebuah helm sepeda lipat karbon fiber yang memiliki tampilan lebih menarik dan bobot yang lebih ringan dibandingkan dengan helm yang sudah tersedia di pasaran. Selain itu, cetakan helm sepeda lipat dapat digunakan sebanyak 3 kali untuk memproduksi helm sepeda lipat dan tidak mengalami perubahan.en_US
dc.publisherUNIVERSITAS ISLAM INDONESIAen_US
dc.titlePembuatan Cetakan Menggunakan Teknologi 3d Printing Untuk Memproduksi Helm Sepeda Lipat Komposit Karbon Fiber Dengan Metode Vacuum Infusionen_US
dc.Identifier.NIM18525099


Files in this item

Thumbnail

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record