Show simple item record

dc.contributor.advisorTri Esti Purbaningtias, S.Si .,M.Si
dc.contributor.authorELISA KARIMAH
dc.date.accessioned2022-05-31T07:48:25Z
dc.date.available2022-05-31T07:48:25Z
dc.date.issued2021-09-09
dc.identifier.urihttps://dspace.uii.ac.id/handle/123456789/37685
dc.description.abstractTelah dilakukan pengujian mengenai kualitas perairan di Sungai Serang Kabupaten Kulon Progo. Kualitas perairan berdasarkan baku mutu total bakteri Coliform menurut Peraturan Pemerintah Republik Indonesia No.82 Tahun 2001 tentang pengelolaan kualitas air dan pengendalian pencemaran air untuk sungai kelas II yaitu sebesar 5000 MPN/100 mL. Jika dibandingkan dengan hasil pengujian dua tahun kebelakang yaitu pada tahun 2018 dan 2019 hasil pengujian di sungai Serang pada pengujian ini mendapatkan hasil yang lebih rendah yaitu berkisar antara 790 sampai 3300. Pengujian sampel air sungai didapatkan kadar TSS sebesar 28,3333 ± 2,9863 mg/L, dimana baku mutu untuk pengujian TSS adalah 50 mg/L yang sesuai Peraturan Mentri Nomor 82 Tahun 2001 Tentang Baku Mutu Kualitas Air Sungai menurut Peraturan Pemeritah Nomor 82 tahun 2001. Jika dibandingkan dengan nilai TSS pada sungai serang di dua tahun belakang yaitu tahun 2018 dan 2019 terdapat nilai TSS pada sungai yang melebihi baku mutu yaitu melebihi nilai 50 mg/L nilai ini terdapat pada sungai serang yang berada di titik Karangwuni.en_US
dc.publisherUniversitas Islam Indonesiaen_US
dc.subjectpencemaranen_US
dc.subjectTSSen_US
dc.subjectbakteri Coliformen_US
dc.subjectMPNen_US
dc.titlePenentuan Total Coliform Dan Total Suspended Solid Sungai Serang Di Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Kulon Progoen_US
dc.Identifier.NIM18231016


Files in this item

Thumbnail

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record