Show simple item record

dc.contributor.authorWindarto, Agus
dc.date.accessioned2017-02-10T02:20:52Z
dc.date.available2017-02-10T02:20:52Z
dc.date.issued2001
dc.identifier.urihttp://hdl.handle.net/123456789/2430
dc.description.abstractPada pelaksanaan proyek konstruksi sering terjadi keterlambatan pelaksanaan dari time schedule yang telah dibuat. Banyak faktor yang bisa menyebabkan terjadinya keterlambatan tersebut. Pekerjaan pasangan bata merupakan salah satu pekerjaan yang sering ditemui dalam proyek konstruksi. Pada pelaksanaan pekerjaan pasangan bata ini harus benar-benar diperhatikan untuk mendapatkan produktivitas pekerjaan pasangan bata yang maksimal. Tugas akhir ini bertujuan untuk menganalisis besarnya produktivitas pekerjaan pasangan bata yang ditinjau akibat jarak mortar dan jarak tumpukan bata terhadap lokasi pemasangan bata. Untuk mendukung tujuan tersebut maka dilakukun pengumpulan data sejumlah 60 sampel dari 2 proyek perumahan di Jogja. Data tersebut kemudian diolah dengan menggunakan program komputer yaitu SPSS versi 7.5. Hasil analisis regresi dan korelasi menunjukkan bahwa ada hubungan dan korelasi antara produktivitas pekerjaan pasangan bata dengan jarak mortar maupun jarak bata terhadap lokasi pasangan bata, dimana setiap penambahan jarak baik pada jarak mortar maupun jarak tumpukan bata akan mengakibatkan terjadinya penurunan produktivitas pekerjaan pasangan bata, terutama pada jarak antara 0 sampai 33 meter. Dan sebaliknya semakin dekat jarak mortar maupun tumpukan bata terhadap lokasi pemasangan bata akan mendukung produktivitas pekerjaan pasangan bata yang tinggi.en_US
dc.publisherUII Yogyakartaen_US
dc.subjectAnalisis Produktivitasen_US
dc.subjectPekerjaan Pasangan Bataen_US
dc.subjectAkibat Jarak Mortaren_US
dc.subjectJarak Tumpukan Bataen_US
dc.subjectLokasi Pemasanganen_US
dc.titleAnalisis Produktivitas Pekerjaan Pasangan Bata Akibat Jarak Mortar dan Jarak Tumpukan Bata terhadap Lokasi Pemasanganen_US


Files in this item

Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record