Show simple item record

dc.contributor.advisorAndhika Giri Persada S.Kom., M.Eng.
dc.contributor.authorMuhammad Ali Anshari, 14523256
dc.date.accessioned2019-01-10T07:41:19Z
dc.date.available2019-01-10T07:41:19Z
dc.date.issued2018-12
dc.identifier.urihttps://dspace.uii.ac.id/handle/123456789/12553
dc.description.abstractPulau Lombok merupakan kepulauan yang terletak di Provinsi Nusa Tenggara Barat yang memiliki keindahan alam, keunikan budaya dan sosial yang menarik untuk dikunjungi dan mungkin tidak dapat ditemui di daerah lain. Dengan meningkatnya kunjungan wisatawan dari tahun ke tahun merupakan tantangan yang cukup kompleks bagi pemerintah NTB dalam memberikan rasa aman bagi wisatawan. Keamanan wisata (safe tourism) menjadi kondisi yang sangat penting dalam industri pariwisata. Aspek tersebut dalam dua dekade terakhir telah menjadi isu yang semakin besar dan mempunyai dampak yang besar bagi aktivitas dan keberlangsungan perjalanan wisata (Kövári dan Zimányi, 2011). Untuk menangani masalah tersebut, dilakukan sebuah penelitian yang bertujuan untuk memenuhi setiap kebutuhan wisatawan dalam faktor keamanan aktivitas perjalanan wisata dalam bentuk desain interaksi aplikasi safe tourism yang memiliki user experience yang baik. Dalam penelitian ini dilakukan beberapa tahapan seperti analisis pengguna, perancangan kebutuhan pengguna dalam bentuk hierarchical task analysis, perancangan wireframe system serta implementasi dengan perancanagan purwarupa yang menerapkan ux heuristic principles. Pada tahap terakhir adalah pengujian purwarupa dengan menggunakan metode Cognitive Walkthrough dan Heuristic Evaluation Kesimpulan yang didapat dari penelitian ini adalah telah dirancang purwarupa aplikasi safe tourism untuk perjalanan wisata keluarga dengan menerapkan ux heuristic principles yang menghasilkan user experience agar memudahkan para wisatawan menentukan tujuan wisata di Pulau Lombok dengan aman dan selamat serta memberikan kemudahan bagi para wisatawan yang membutuhkan bantuan selama berwisata. Hal tersebut dibuktikan dengan semua partisipan dapat menyelesaikan skenario pada pengujian Cognitive Walkthrough.en_US
dc.publisherUniversitas Islam Indonesiaen_US
dc.subjectcognitive walkthroughen_US
dc.subjecthierarchical task analysisen_US
dc.subjectheuristic evaluationen_US
dc.subjectuser experienceen_US
dc.subjectsafe tourismen_US
dc.subjectwireframeen_US
dc.titleDESAIN INTERAKSI APLIKASI SAFE TOURISM UNTUK PERJALANAN WISATA KELUARGA DI PULAU LOMBOK NUSA TENGGARA BARATen_US
dc.typeUndergraduate Thesisen_US


Files in this item

Thumbnail
Thumbnail

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record